KEGIATAN HARI AIR SEDUNIA

KEGIATAN HARI AIR SEDUNIA

Dalam rangka memperingati Hari Air Sedunia pada tanggal 20 Maret 2023 TK Strada Bina Sejahtera mengadakan sosialisasi tentang Hari Air Sedunia serta melakukan kegiatan praktek mencuci tangan, menyiram tanaman, dan menempelkan stiker hemat air di setiap keran yang...